Akhir-akhir ini, Penulis menyadari kalau secara kuantitas, jumlah artikel yang bisa diproduksi untuk blog ini semakin berkurang. Apakah karena Penulis sekarang lebih mengutamakan kualitas? Tidak juga....
Sir Alex Ferguson melalui buku autobiografinya pernah menyatakan bahwa mempertahankan gelar lebih susah dibandingkan meraihnya. Jika diaplikasikan melalui kehidupan sehari-hari, kutipan tersebut dapat diterjemahkan sebagai: Memulai...
Sebagai manusia biasa, Penulis memiliki banyak sifat buruk yang harus dibenahi. Beberapa di antaranya adalah sifat malas dan suka menunda-nunda pekerjaan. Menyadari hal tersebut, Penulis pun...
Penulis merasa bersyukur karena selepas SMA bisa langsung kuliah di salah satu perguruan tinggi negeri. Ada beberapa teman Penulis yang harus mengalami masa gapyear terlebih dahulu karena belum...
Pernah mendengar atau membaca kata rebahan? Rebahan menjadi salah satu kata yang paling populer saat ini dan kerap diidentikkan dengan angkatan milenial. Istilah ini digunakan untuk...
Penulis mengakui bahwa dirinya merupakan seorang pemalas yang bisa menghabiskan waktu berjam-jam tanpa melakukan sesuatu yang bermanfaat, mulai cek media sosial hingga main game secara berlebihan....