Jika membuka rubrik Musik di blog ini, mayoritas artikelnya membahas seputar K-Pop, karena memang genre tersebut yang sedang Penulis sering dengarkan selama satu setengah tahun terakhir....
Blackpink (YG Entertainment) sudah, Twice (JYP Entertainemnt) sudah. Artinya, tinggal satu lagi girlband yang dianggap sebagai Big 3 dari gen 3 yang belum Penulis eksplorasi musiknya,...
Setelah “berkenalan” dengan Blackpink karena teman beberapa tahun yang lalu, Penulis tidak menyangka dirinya akan kembali “terjun” ke dunia per-K-Pop-an lagi. Apalagi, perjalanannya cukup menarik hingga...
Belakangan ini, Penulis kembali sering mendengarkan lagu-lagu dari Linkin Park. Ini menjadi semacam siklus di kehidupan Penulis, di mana setelah mendengarkan lagu-lagu dari band atau penyanyi...
Penulis mengakui kalau dirinya tidak begitu sering mendengarkan lagu Indonesia di masa remajanya. Lagu-lagu rock dari barat terdengar lebih menggoda dan cocok dengan selera musik Penulis....
Jika ditanya mengenai band atau penyanyi Indonesia favorit Penulis, Penulis tanpa ragu akan menjawab Peterpan atau yang sekarang telah bertransformasi menjadi Noah. Pada dasarnya, mulai SMP...
Tidak ingin mengulangi kesalahan ketika album Living Things rilis, Penulis benar-benar memantau kabar terbaru dari Linkin Park. Siapa tahu, mereka akan merilis album baru dua tahun kemudian. Benar...
Saat kelas 11-12 SMA, selera musik Penulis mulai merambah ke dunia lain yang waktu itu sedang booming: K-Pop. Ada alasannya, namun rasanya tidak akan Penulis ceritakan di...
Di antara semua album Linkin Park, yang menjadi favorit adalah Meteora. Dirilis pada tahun 2003, banyak lagu-lagu favorit Penulis yang berasal dari album ini. Selain itu,...
Seperti yang pernah penulis singgung pada tulisan Jessica Oh Jessica, penulis pernah berada di masa-masa menyukai musik Korea termasuk girlband SNSD. Tidak hanya mendengarkan lagunya, penulis...