Penulis kerap kali merasa dirinya salah jurusan sewaktu kuliah, bahkan hingga detik ini. Bahkan pekerjaannya sekarang lumayan melenceng dari studi yang telah ditamatkan selama 4.5 tahun....
Karena pandemi Corona, tahun ini Penulis harus merasakan untuk pertama kalinya lebaran tanpa berkumpul dengan keluarga. Mau pulang juga tidak bisa karena banyak alasan. Memang menyedihkan...
Dampak dari Pandemi Corona ternyata sangat hebat. Selain jumlah korban yang selalu bertambah, ekonomi dunia pun terguncang dengan hebatnya. Indonesia menjadi salah satunya. Kita, yang awalnya...
Jika sebelumnya Penulis bercerita mengenai pengalamannya di Big Bad Wolf edisi Surabaya, pada tulisan kali ini Penulis akan berbagi pengalamannya di Big Bad Wold edisi Jakarta Tangerang. Apakah ada yang...
Sempat ragu karena merebaknya virus Corona, Penulis akhirnya memutuskan untuk tetap pergi ke pameran buku internasional terbesar se-Indonesia, Big Bad Wolf (BBW). Ini adalah kali keempat...
Jika ditanya tentang hobi, biasanya Penulis akan menjawab Calistung alias Baca, Tulis, Hitung. Kalau baca, Penulis sudah lama menjadi kutu buku, kalau menghitung juga suka selama...
Bekerja di Jakarta yang bergerak di bidang media membuat Penulis kerap mendapatkan kesempatan untuk bertemu dengan berbagai public figure. Penulis pernah bertemu dengan Najwa Shihab, Pevita Pearce,...
Tulisan ini melanjutnya tulisan sebelumnya tentang apa saja yang Penulis lakukan pada tahun 2019 kemarin. Di bagian penutup, Penulis akan menuliskan kesimpulan dan apa saja yang...
Tahun 2019 kemarin terasa istimewa karena untuk pertama kalinya selama satu tahun Penulis tidak berada di rumah untuk jangka waktu yang panjang. Biasanya di awal tahun,...
Ketika meletakkan jabatan sebagai Ketua Karang Taruna, penulis tidak lupa untuk membuat laporan pertanggunjawaban mengenai program kerja apa saja yang terlaksana dan tidak terlaksana. Penulis menjabat...