Dulu, penulis merupakan orang yang egois dan cenderung acuh dengan lingkungan sekitar. Penulis hanya memikirkan diri sendiri tanpa berusaha memahami perasaan orang lain. Untunglah, setelah usia...
Menentukan definisi muka tipis vs muka tebal ini telah lama menjadi polemik di kantor penulis. Susahnya menjelaskan apa yang penulis maksud secara verbal membuat penulis memutuskan...
Kalau pembaca sudah mengikuti Whathefan cukup lama, pasti tahu yang namanya Ayu. Gadis berusia 14 tahun itu sering menjadi teman diskusi penulis di berbagai bidang dan...
“Kamu tuh enggak pernah ngertiin aku“. Mungkin para pembaca sekalian sering membaca dialog seperti itu di sinetron-sinetron yang sering digugat oleh para penonton televisi. Meskipun kalimat...
Pada dasarnya, hanya ada dua alasan mengapa penulis menonton anime. Pertama, sebagai hiburan karena penulis tidak suka menonton film ataupun serial TV. Kedua, sebagai sarana untuk...
Tulisan ini adalah bagian terakhir dari episode ektra novel Leon dan Keji. Di sini, penulis akan bercerita tentang karakter lain yang belum dijelaskan pada tulisan-tulisan sebelumnya....
Setelah para laki-laki, kini tiba saatnya bagi penulis untuk mendeskripsikan para perempuan lain penghuni kelas akselerasi selain Sica, Sarah, dan Rika. Seperti biasa, penulis akan menjelaskan...
Selain Leon dan Kenji, terdapat empat laki-laki yang menghuni kelas akselerasi: Andra, Bejo, Juna, dan Pierre. Mereka berempat lebih sering berperan sebagai figuran, namun di beberapa...
Jika melihat perempuan yang jarang menunjukkan ekspresinya di hadapan umum, apa yang muncul pada benak kita? Kalau penulis akan merasa penasaran, apa kira-kira yang menyebabkan ia...
Kali ini penulis akan menjelaskan tentang tiga karakter perempuan di kelas akselerasi. Mereka adalah Sica, Sarah, dan Rika, di mana pada buku pertama mereka lumayan sering...