Penulis sudah lama tidak membuka TikTok karena berbagai alasan. Namun, ada satu hal yang mendorong Penulis untuk melakukan riset ke TikTok karena ada satu komentar yang...
Mungkin tulisan ini akan menjadi salah satu tulisan yang paling keras dan kontroversial dari semua artikel yang ada di blog ini. Mungkin Penulis akan dicap sebagai...
Banyak yang mengatakan kalau rasa sayang itu tentang keikhlasan. Menurut Penulis, istilah ini begitu ambigu dan bisa disalahartikan dan dimanfaatkan oleh pihak-pihak tertentu. Contoh kasih sayang...
Kata orang, laki-laki itu lebih mengandalkan logika. Sebaliknya, perempuan lebih mengandalkan perasaan. Pada kenyataannya, menurut Penulis, tidak selalu seperti itu. Tak jarang laki-laki menggunakan perasaannya, tak...
Padahal aku sudah banyak berjuang demi dirimu. Tapi kenapa seolah kau tak bisa (atau tak mau?) menghargai perjuangan tersebut? Kau seolah menutup mata atas apa banyak...
Penulis adalah tipe laki-laki yang melankolis. Sebuah kejadian sederhana saja bisa memicu imajinasi yang terkadang liar, termasuk dalam hal percintaan. Penulis bukan tipe laki-laki romantis yang...
Pernahkah kau merasakan Sebuah rindu yang hanya milikmu seorang? Karena yang dirindu tak merasakan rindu yang sama Atau bahkan tak merasakan rindu sedikitpun Pernahkah kau merasakan...
Sebelum mencintai orang lain… …sudahkah kita mencintai diri sendiri? Sebelum menyayangi orang lain… …sudahkah kita menyayangi diri sendiri? Sebelum kita memedulikan orang lain… …sudahkah kita peduli...
Jika mendengar kata melepaskan, apa yang akan muncul di benak kita? Tentu intepretasinya akan bermacam-macam, tergantung sudut pandang mana yang akan digunakan. Kata melepaskan kerap diidentikkan...
Sebagai penggemar Dee Lestari yang tergolong baru, Penulis berusaha mengumpulkan karya-karyanya sebagai koleksi. Yang lumayan susah adalah mencari buku yang telah lama terbit sehingga cukup sulit...