Ketika sedang bermain Instagram, muncul sebuah pos dari akun @doraemon_hari_ini yang menampilkan panel komik di mana Nobita sedang ditanya oleh Pak Guru kenapa Nobita bisa mendapatkan...
Dalam beberapa tahun terakhir, perkembangan Artificial Intelligence (AI) begitu masif hingga ke tahap yang menakutkan. Banyak orang menyuarakan ketakutan bagaimana AI bisa menggantikan peran manusia di...
Ketika sedang berselancar di YouTube Shorts, tiba-tiba Penulis menemukan sebuah video dari Raymond Chin yang sedang menjelaskan quiet quitting yang katanya tengah menjadi tren di kalangan...
Bulan September tahun 2020 menjadi bulan yang amat berat untuk Penulis. Setelah dua tahun bekerja di jalantikus.com, Penulis memutuskan untuk mengundurkan diri alias resign. Mungkin, ada beberapa...
Penulis merasa bersyukur karena bisa mendapatkan privilege berupa kesempatan untuk Work From Home (WFH). Tidak banyak orang yang bisa mendapatkan kesempatan seperti ini, terutama orang-orang yang bergantung pada pendapatan harian....
Pernah mendengar atau membaca kata rebahan? Rebahan menjadi salah satu kata yang paling populer saat ini dan kerap diidentikkan dengan angkatan milenial. Istilah ini digunakan untuk...
Dulu, penulis berjanji dengan dirinya sendiri untuk menulis pengalamannya melamar kerja di Mainspring Technology ketika sudah genap satu tahun bekerja di sana. Tanggal 17 Oktober 2019...
Beberapa hari terakhir, media sosial riuh oleh sebuah story di Instagram mengenai mahasiswa fresh graduate yang mengeluh karena hanya ditawari gaji 8 juta rupiah oleh salah satu perusahaan lokal....
Seandainya aku mendapatkan 80 juta, aku akan membangun perpustakaan pribadi yang tak kalah lengkap dari koleksi bung Hatta yang jumlahnya mencapai 40 ribu buku itu. Seandainya...
Pertanyaan ini sering penulis dapatkan sejak tinggal dan bekerja di Jakarta dan, hehe, terkadang penulis merasa bingung harus menjawab seperti apa. Bukan karena belum pernah bekerja,...