Ketika baru mulai menonton anime, salah satu anime awal yang Penulis tonton adalah K-On! karena genre komedi yang diusungnya. Ternyata benar saja, anime tersebut lumayan mengocok...
Mungkin karena banyak peminatnya, anime dengan genre harem selalu ada di setiap musim. Buat yang belum tahu, genre ini berpusat pada seorang laki-laki yang disukai oleh...
Salah satu alasan terkuat mengapa Penulis sangat menyukai anime Saiki Kusuo adalah karena kehadiran karakter-karakternya. Tidak hanya Saiki, tapi juga orang-orang yang ada di sekitarnya baik...
Mungkin karena sejak kecil suka baca komik, Penulis menyukai komedi yang bersifat komikal seperti yang biasa ditemukan di Doraemon ataupun Kobo-chan. Ketika mulai sering menonton anime,...
Penulis tidak tahu apakah dirinya termasuk penggemar Srimulat atau bukan. Yang jelas, waktu kecil Penulis suka menonton acara Aneka Ria Srimulat di Indosiar. Penulis juga menonton Ketoprak Humor...
Ketika mencari judul anime untuk ditonton, biasanya Penulis akan menggunakan keyword “Best Comedy Anime” dan semacamnya. Alhasil, anime-anime yang sudah Penulis tonton pun tergolong jadul. Karena ingin tahu...
Berawal dari ajakan seorang sepupu untuk ketemuan, penulis akhirnya menonton film berjudul Cinta Itu Buta di Cinema XXI Plaza Senayan. Penulis bahkan baru tahu kalau ada...
Dulu jika ditanya apa genre anime favoritnya, pasti akan menjawab komedi. Alasannya sederhana, penulis baru menonton anime setelah lulus kuliah dan membutuhkan hiburan yang mampu mengundang...
Setelah menunda berkali-kali, akhirnya keinginan penulis untuk menonton film Milly & Mamet tersampaikan ketika waktu tayang di bioskopnya tinggal menghitung hari. Ini adalah film Ernest pertama yang penulis...
Pada dasarnya, hanya ada dua alasan mengapa penulis menonton anime. Pertama, sebagai hiburan karena penulis tidak suka menonton film ataupun serial TV. Kedua, sebagai sarana untuk...